Prolog
7009Please respect copyright.PENANALemvRavZc6
Kehidupan selalu turun-naik bagai sebuah pasar saham. Merah pertanda sial, dan hijau pertanda syukur. Aku adalah yang tidak bisa membedakan antara merah dan hijau.7009Please respect copyright.PENANA8k1WPcYixd
7009Please respect copyright.PENANARTmMITaOQL
Ia datang disaat yang tidak tepat, seperti meniadakanku. Tapi, ia pernah berkata, “Dia datang bukan untuk mentiadakan hukum taurat, melainkan menggenapkannya.”7009Please respect copyright.PENANAVEctlRUg5J
7009Please respect copyright.PENANAPT9RLyZzCC
Ia datang dalam hidupku untuk menggenapkan, setidaknya itu yang kupercaya. seperti sebuah film dengan kecepatan 1.5x, semuanya berlalu begitu cepat, seperti kedipan mata.7009Please respect copyright.PENANAcTm6xTUsUc
7009Please respect copyright.PENANANZKrI8nSAP
Kehadirannya serupa partikel kecil. tak bisa kuterka, tapi sejak dulu pernah kulihat, dan kemudian kurasakan dengan segenap jiwa. Waktu ia kecil, ia kerap-kali bermain dengan anakku di sebuah taman. Mereka tertawa dan berlarian tanpa beban. Menjalang dewasa anak kecil itu, berhasil membuatku jatuh ke dalam lubang yang dinamakan cinta. Ia membongkar setiap pertahananku, pengetahuanku, dan keyakinanku.7009Please respect copyright.PENANAehUhg8pGOO
7009Please respect copyright.PENANAgW88HBko76
Bagaimana seorang ibu rumah tangga berumur 38 tahun sepertiku, berhasil dibuatnya tidak berdaya akan kehendaknya.7009Please respect copyright.PENANACMlL2mcJtU
7009Please respect copyright.PENANAy8u5kJ6yg2
“Cinta adalah sesuatu yang tidak bisa disulam menjadi puisi oleh sang pujangga, tidak bisa di lukis oleh sang pelukis. Tidak bisa ditenun oleh sang perajut,” katanya sewaktu-waktu.7009Please respect copyright.PENANA1tqstCBzM8
7009Please respect copyright.PENANAOlru6dUJWz
Cinta adalah rangkain indah dan getir. Mampu menjadikan minus menjadi plus, dan sebaliknya. Cinta juga adalah subtansi terciptanya alam semesta. ia adalah energi purba. Lebih dekat daripada nadi, lebih pekat daripada darah.7009Please respect copyright.PENANAIBzYHJ4Haf
7009Please respect copyright.PENANALFPquBh94M
Ini adalah Sebuah cerita yang kutulis dan kuabadikan untuknya. Sosok yang tidak bisa kulupakan. Tidak sama sekali. Karena dia, hidupku berubah. Untukmu yang hidup sekaligus mati dalam jiwaku: Kupersembahkan kisah ini.